Prosotan Anak Murah
Detail Produk Prosotan Anak Murah
Perosotan atau seluncuran adalah salah satu jenis mainan yang sudah biasa kita jumpai dan peminat jenis mainan ini jumlahnya banyak. Sebab cara memainkannya pun asik yaitu dengan menaiki beberapa anak tangga baru bisa kita meluncur untuk merasakan sensai permainan ini. Meskipun untuk standar anak-anak tidak terlalu tinggi ketika mereka meluncur yaitu sekitar tinggi 130cm. Tetapi bagi mereka sudah sangat mendebarkan sekali, apalagi jika hal itu baru pertama kali di coba oleh anak-anak.
Dalam anak bermain perosotan baiknya kita sebagai orang mendampinginya, karena jenis permainan ini tidak bisa di mainkan secara bersama-sama. Yaitu anak-anak harus antri untuk menaikinya dan meluncur, jika tidak begitu nanti kuatirnya akan bertabrakan dengan teman yang lainya dan mereka akan menjadi takut untuk menaikinya lagi, oleh sebab itu kita sebagai orang tua baiknya mengawasi agar anak aman ketika bermain. Kecuali jika anak-anak kita bermain perosotan di permainan playground. Nah dalam playground ini anak-anak bisa bermain bersama-sama sebab dalam permainan playground tidak hanya jenis permainan perosotan saja, tetapi ada juga permainan ayunan, perosotan standar, perosotan spiral, jembatan goyang, jaring laba-laba, monkey bar dan masih banyak lagi jenis permainan lainya.
Perosotan yang kami produksi adalah mengunakan bahan fiberglass, kenapa kami memilih perosotan bahan fiberglass? Sebab banyak sekali kelebihannya di bandingkan dengan bahan yang lainya. Misalnya seperti tahan terhadap cuaca, ringan dan kuat, bisa dibentuk sesuai permintaan, dan yang terpenting adalah aman untuk anak bermain. Meskipun bisa juga perosotan di buat dari bahan semen atau cor yang sifatnya permanen tetapi jika kita ingin memindahnya akan sulit. tunggu apalagi silahkan pesan segera prosotan spiralnya guna menambah wahana permainan anak anda.
Tags: prosotan aceh, prosotan spiral, prosotan sulawesi, prosotan surabaya termurah, prosotan wahana anak